Kode Bank BCA Untuk Paypal

Kode Bank BCA untuk Paypal perlu Anda ketahui jika ingin mencairkan uang dari Paypal. Ada 3 angka unik untuk Kode Bank BCA yang biasa digunakan oleh seseorang ketika ingin transfer ke Bank lain.

Namun untuk kode Bank BCA ke Paypal memang sedikit berbeda. Karena ada 7 angka unik yang merupakan gabungan dari Kode Swift Bank dan kode Cabang BCA.

Paypal meiliki 7 digit kode tetap yang digunakan untuk kode Bank lokal di seluruh Indonesia. Nah berikut ini kami akan menyampaikan kode Bank BCA yang digunakan untuk keperluan transfer atau penarikan uang dari Paypal.

Tidak bisa dipungkiri saat ini Paypal menjadi salah satu Bank yang penting digunakan. Karena jika kita ingin melakukan transfer uang ke luar negeri maka kita memerlukan Paypal.

Tak hanya itu saja, dengan Paypal kita akan mendapatkan keuntungan karena biaya admin juga sangat tergolong murah jika dibandingkan dengan bank lainnya.

Bagi Anda pengguna BCA yang ingin menarik uang dari Paypal, Anda bisa melakukannya dengan mudah. Asalkan Anda mengetahui Branch code bank yang Anda gunakan.

Untuk pengguna BCA silahkan gunakan kode bank yang sudah kami siapkan di bawah ini.

Daftar Kode Bank BCA untuk Paypal

kode bank bca untuk paypal

Saat Anda ingin mencairkan dana dari PayPal, Anda harus memasukan beberapa data penting ke dalam rekening bank yang akan Anda gunakan untuk menerima pencairan dana tersebut.

Data yang perlu Anda persiapkan antara lain adalah:

  • nama pemilik rekening
  • nomor rekening
  • nama bank
  • kode bank BCA

Saat memasukan data tersebut jangan sampai salah saat mengisikannya. Apabila saat memasukan data tersebut ada yang keliru, maka dana yang dicairkan dari Paypal tidak akan masuk ke rekening BCA Anda.

Untuk bank di Indonesia, kode Bank Central Asia adalah 014, berbeda jika Anda ingin menggunakan Paypal. Lalu Kode BCA yang digunakan untuk kepentingan transaksi Paypal adalah 0140012. Anda harus memasukan kode tersebut jika Anda ingin mencairkan dana dari Paypal.

Akhir Kata

Paypal adalah salah satu lembaga perbankan yang ada di luar Negeri. Sehingga wajar saja jika kode yang digunakan berbeda.

Anda tidak perlu bingung karena kami sudah menyediakan Kode BCA yang bisa Anda gunakan untuk keperluan transaksi dari Paypal.

Silahkan Anda masukan kode tersebut jika ingin menggunakannya. Jangan sampai keliru saat Anda memasukan kode tersebut agar transaksi Paypal bisa lancar.

Baca informasi tentang kode bank lainnya di bawah ini:

Baca Juga: